Cara Menghaluskan Kulit Wajah Secara Alami

Cara Menghaluskan Kulit Wajah Secara Alami - Setiap orang pasti ingin mempunyai kulit wajah yang bersih dan halus, kulit wajah yang halus seperti bayi merupakan gambaran kulit wajah yang ingin kita punya, Namun harapan tidak selalu menjadi kenyataan, bahwa banyak dari kita yang mempunyai masalah dengan kulit wajah seperti keriput, pori-pori membesar, flek hitam dan lainnya. Memang sangat menyebalkan melihat wajah kita kotor dan kasar.

Bagaimanapun juga hal ini harus kita hadapai dengan tenang dan jangan stres, karena stres dapat menyebabkan kerusakan pada kulit, hal yang dapat kita lakukan untuk menghaluskan kulit wajah secara alami. Bagaimana menghaluskan kulit wajah secara alami? Dibawah ini akan dibahas bahan-bahan apa saja dan apa saja yang harus kital akukan untuk menghaluskan kulit wajah.

Cara Menghaluskan Kulit Wajah Secara Alami



Menghaluskan kulit wajah dengan buah pisang dan madu

Ambil satu buat pisang ambon, kupas kemudia lumatkan hinga halus. Tambahkan satu sendok teh : madu lalu aduk rata. Oleskan pada seluruh bagian wajah termasuk leher dan diamkan selama 15 menit dan setelah itu cuci bersih dengan air dingin. Hal ini sama saja dengan istilah membuat masker wajah dengan buah pisang dan madu. Lakukan hal ini rutin sekali dalam sehari dan niscaya kulita wajah akan terlihat lebih putih dan halus.

Menghaluskan kulit wajah dengan buah Alpukat

Buah Alpukat banyak mengandung vitamin E, mineral dan minyak alami yang dapat membantu sobat untuk mempercatik dan menyehatkan kulit. Sobat dapat memanfaatkan bagian dalam kulit alpukat yang mampu menahan kelembaban kulit. Gosokkan dengan lembut pada bagian wajah yang ingin tampak lebih halus, dan bilas dengan air setelah 15 menit.

Menghaluskan kulit wajah menggunakan air perasan jeruk nipis

Jeruk nipis dapat anda gunakan sebagai perantara masker alami kulit, seperti yang kita tahu bahwa jeruk nipis kaya akan kandungan yang bermanfaat baik untuk kulit dan bisa juga untuk mengatasi kulit wajah berminyak, oleh karenanya gunakan jeruk nipis untuk membantu menghaluskan kulit anda. Anda juga bisa mencampur jeruk nipis dengan buah tomat.


Untuk membuat masker dari air perasan jeruk nipis serta masker tomat adalah sbb:
  • Siapkan sebuah jeruk nipis dan tomat
  • Kemudian potong-potong tomat dan jus dengan segelas air perasan jeruk nipis dengan menggunakan blender.
  • Langkah selanjutnya oleskan bahan yang sudah kita siapkan tadi ke bagian kulit yang ingin kita putihkan, pengolesan ini jangan terlalu tebal tapi tipis saja, diamkan kurang lebih lima belas atau sepuluh menit.
  • Bersihkan masker jeruk nipis mengguakan bantuan sabun, lap kain dan air dingin.
  • Lalu usaplah bagian kulit anda dengan handuk halus.
  • Bila anda kerjakan secara teratur maka anda akan mendapatkan hasil yang memuaskan
  • Sebelum anda tidur, sisihkan waktu sejenak untuk menggunakan masker madu dan masker buah lemon. Campuran masing masing masker sekitar satu sendok teh. Lalu aduk hingga merata dan oleskan kekulit yang ingin anda putihkan. Diamkan masker menempel kurang lebih sekitar 15 atau 10 menitan. kemudian bilas dengan air hangat.
  • Rutin menggunakan gel tumbuhan lidah buaya, minimal dua kali dalam sehari yaitu pagi hari atau malam hari. Gel lidah buaya ini berfungsi melembabkan bagian kulit anda.


Menghaluskan kulit wajah  menggunakan Jus lemon dan putih telur.

Caranya peracikan bahannya:
  • siapkan sebutir telur dan ambil putih telurnya saja
  • siapkan jus lemon juga
  • campurkan masing masing bahan dengan takaran yang sama.
  • Panaskan sejenak di wajan kecil.
  • Diamkan campuran bahan sampai berubah semi padat
  • Langkah selanjutnya masukan bahan tadi ke wadah dan dimasukan juga ke kulkas
  • Diamkan sampai bahan menjadi dingin
  • Ambil dan oleskan bahan tadi keaea kulit yang ingin anda cerahkan.
  • Diamkan sekitar 15 menitan. Dan bilas menggunakan air bersih.

Nah sampai disini dulu pambahasan mengenai cara memutihkan kulit tubuh Alami, cara ini efectif sekali untuk menghilangkan flek hitam, lakukan cara diatas dengan rutin sehingga anda bisa merasakan perubahannya. Semoga bermanfaat

Menghaluskan kulit wajah dengan Bengkoang

Sobat dapat menfaatkan masker dan lulur bengkoang untuk memutihkan dan menghaluskan kulit. Karena bengkoang mengandung fosfor dan kalsium alami, yang dapat menjadikan kulit lebih halus, putihsehat, dan bersih.

Demikianlah artikel cara menghaluskan kulit wajah secara alami, semoga bermanfaat